Cukup lama menunggu akhirnya grup Treasure debut pada Agustus ini. Grup jebolan program survival ini memang telah lama dipersiapkan untuk debut setelah peristiwa-peristiwa yang dialami oleh agensinya. Sebelum debutnya ini salah satu anggota yaitu Bang Yedam telah merilis lagu solonya.
Single pertama grup ini diberi judul "First Step: Chapter One". Terdapat 2 lagu di dalamnya dan instrumental yang dirilis hanya pada CD saja. Lagu utama singel ini adalah "Boy". Single pertama Treasure siap dirilis pada 7 Agustus 2020 secara daring atau online.
Tracklist:
01. Boy
02. 들어와 (Come to Me)
0 komentar:
Posting Komentar